Imigrasi Bengkalis Buka Layanan Paspor Simpatik
BENGKALIS – Dalam rangka memeriahkan hari ulang tahun Imigrasi atau Hari Bhakti Imigrasi yang ke-74 Kantor Imigrasi Kelas II TPI Bengkalis membuka layanan paspor simpatik setiap hari Sabtu tanggal 6, 13, dan 20 Januari 2024. Imigrasi akan berulang tahun yang ke-74 pada 26 Januari 2024 yang akan datang. Layanan paspor simpatik ini ditujukan bagi masyarakat…